Pangdam XII/TPR Resmikan Kodim 1209/Bengkayang

62
0

MSM TV, Bengkayang – PANGDAM XII/TPR MAYJEN TNI IWAN SETIAWAN, S.E.,M.M. meresmikan pembentukan kodim 1209/BKY yang bertempat di jalan Sanggau Ledo- Bengkayang ,desa magmagan karya,kec lumar kab.bengkayang ,Senin (27/11/23)

Pangdam XII/TPR MAYJEN TNI Iwan Setiawan S.E.,M.M. menyatakan Pembentukan kodim baru itu merupakan pemekaran yang sebelumnya masuk wilayah Kodim 1202/Singkawang kehadiran kodim baru dapat memberikan efektivitas dan memperluas jangkauan pelaksanaan tugas pembinaan teritorial TNI AD dalam pemberdayaan wilayah pertahanan. Selain itu, Kodim 1209/Bky juga membantu tugas pemerintah daerah untuk melaksanakan pembangunan guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Bengkayang

Pangdam XII/TPR MAYJEN TNI IWAN Setiawan ,.S.E.,M.M berpesan kepada seluruh prajurit Kodim 1209/Skw agar dengan cepat memahami apa yang menjadi tugas pokok dan tanggung jawabnya, pangdam XII/TPR juga menginstruksikan seluruh prajurit melaksanakan deteksi dini dan mencegah setiap permasalahan yang dihadapi di wilayah. Jika ada masalah maka harus dapat diselesaikan dengan cepat, tepat, dan tuntas serta tidak menimbulkan dampak yang merugikan masyarakat maupun aparat sendiri.

Saya tekankan kepada seluruh prajurit Kodim 1209/ Bky, Sesuatu yang menjadi tanggung jawab kita semua,Dan semua kepada prajurit harus punya ide kreatif untuk membesarkan satuan baru. Syukuri nikmatnya yg ada.dengan tulus membangun satuan kodim ini,jaga kesehatan prajurit beserta keluarga tutup pangdam XII/TPR

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Danrem 121/Abw Brigjen TNI Luqman Arief, S.I.P., beserta Istri, Aslog Kasdam XII/Tpr Kolonel Arh Mokhamad Ibnu Sukelan, S.I.P.,beserta istri, Kapendam XII/TPR KOLONEL INF Ade Rizal Muharram, Kasiren 121/Abw Kolonel Arm Herman Sudharmanto S.Sos, Dandim 1209/Bky Letkol Inf Albertinus Mariano,S.E. beserta istri, Kapolres Bengkayang AKBP Teguh Nugroho, S.H., S.I.K., M.I.K. beserta istri,. Bupati Bengkayang Bpk Sebastianus Darwis.S.E.,M.M.,Ketua DPRD kabupaten Bengkayang, Bpk Fransiskus.M.pd.,Kepala Pengadilan Negeri Bengkayang Bpk Oloan Oxodus  Hutabarat,S.H., MH,Kajari Bengkayang Bpk Arifin Arsyad, S.H.,M.H., Sekda Bengkayang Bpk Yustinanus, S.E,MM,Dandim 1208/ SBS Letkol Czi Priyo Hindrarto, S.I.P,Kas Brigif 19/ Kh Letkol Inf Setyo Budiono., S.H., M. Tr ( Han ), Dandim 1203/ Ktp Letkol Czi Agus Ikwanto, Dandeninteldam XII/Tpr Letkol Inf Abu Hanifah, S.H., M.I.P., Kasrem 121/Abw Kolonel Inf Soelistyo Bawono, S.I.P, Kasiintel 121/Abw Kolonel Inf Jhonson M. Sitorus,Kasiops 121/Abw Kolonel Inf Fransisco, S.E.,  M.I.Kom, Kasipers 121/Abw Kolonel Arh Andi Budi Sulistianto, Kasilog 121/Abw Kolonel Arh Yoyo Karyo, S.I.P., M, Tr. Han, Kasiter 121/Abw Kolonel Inf Mordechai Triyandono, S.I.P,Kasiren 121/Abw Kolonel Arm Herman Sudharmanto S.Sos, Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Bengkayang Bpk Fabianus Oel S.Pd M.Pd,Ketua DAD Bengkayang Bpk. Martinus Kajot, S.M, Danlanud Harry Hadisoemantri diwakili Kadislog Lanud Had Mayor Kal Sandi Ramdani, S. Si, Kapolres Bengkayang AKBP Teguh Nugroho, S.H., S.I.K., M.I.K. beserta Istri, Kadishub Kab. Bengkayang Ibu Fransisca Chintia Ento, S.P., M.M., Seluruh Jajaran OPD se-Kabupaten Bengkayang., Seluruh Forkompinda, Stakeholder, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Adat dan Pengusaha se-Kab. Bengkayang.
(Pendim 1202/Skw)

(Hepni JK)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here